Talky Talks
KOSAN - S2E14 - Dampak Positif dan Negatif dari bermain Games with The Regular Club
- Autor: Vários
- Narrador: Vários
- Editor: Podcast
- Duración: 0:56:40
- Mas informaciones
Informações:
Sinopsis
KOSAN season 2 Ep 14, untuk Senin, 8 April 2019, kami membahas tentang "Dampak Positif dan Negatif dari bermain Games". Perkembangan Industri game saat ini sudah sangat amat pesat, kami merasakan perkembangan dan perubahan game mulai dari game konsol seperti nintendo, sega, DLL, sampai dengan mobile games saat ini, sebenarnya seberapa berpengaruh game dalam kehidupan sehari-hari, baik dari sisi psikologis mau pun kebiasaan, kami akan bahas semuanya di epidode ini. share ke kami juga game favorit kalian. Share ke Instagram kami @talkytalks TalkyTalks podcast dapat kalian dengarkan hampir di seluruh platform podcast favorit kalian