Radio Sonora
#28. Bolehkah Unsur Tanaman diatas Dapur ?
- Autor: Vários
- Narrador: Vários
- Editor: Podcast
- Duración: 0:41:17
- Mas informaciones
Informações:
Sinopsis
Di Ruang Dapur pasti ada kompor yang merupakan unsur Api. Nah bolehkah jika ruangan diatas Dapur ditaruh tanaman yang mempunyai unsur kayu? Jawabannya Boleh... terus jika dipakai untuk ruang gym atau tempat luar AC ? apakah boleh? Yuk simak jawabannya dalam podcast ini ya bersama Pakar Fengshui Kang Hong Kian. Anda bisa juga mendengarkan Acara Fengshui bersama Kang Hong Kian Setiap Jumat pk. 19.00-20.00 WIB di Sonora Network